Kolaborasi Pendididkan Dokter dan AMSA UIN Malang Mantapkan Peran dalam Pengembangan Ilmu Kedokteran Olahraga melaluiĀ 9th SHIAM X SARCOPLASMA 2025

Malang, 29 November 2025 – Program Studi Pendidikan Dokter bersama AMSA UIN Malang menyelenggarakan kegiatan National Workshop dan National Symposium 9th SHIAM X SARCOPLASMA dengan tema PACER: Professional Assistance and Coaching for Effective Exercise and Recovery. Kegiatan ini berlangsung pada Sabtu, 29 November 2025, dan menjadi ajang pengembangan kompetensi bagi mahasiswa kesehatan, dokter, fisioterapis, tenaga […]